PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN FASILITAS KENDARAAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN

Penulis

  • Tri Agung Hari Laksono Universitas Merdeka Pasuruan
  • Bambang Sutikno Universitas Merdeka Pasuruan
  • Eni Erwantiningsih Universitas Merdeka Pasuruan

DOI:

https://doi.org/10.38156/gesi.v10i1.331

Abstrak

Akibat penurunan jumlah pelanggan dimasa pandemi covid-19, jasa rental mobil NRC Group memfokuskan pemasarannya agar mencapai target kepuasan pelanggan. Yaitu dengan cara meningkatkan kualitas pelayanan dan fasilitas kendaraannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan dan fasilitas kendaraan terhadap kepuasan pelanggan Rental Mobil NRC Group di Kecamatan Pasrepan. Penelitian ini, menggunakan metode penelitian kuantitatif dan mengambil sampel sebanyak 50 responden. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui penelitian observasi, wawancara dan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif, uji instrumen, uji asumsi klasik, regresi linier berganda, uji koefisien determinasi (Adjusted R2), dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan terdapat kontribusi variabel independen terhadap variabel dependen sebesar 73,3% dengan hasil Uji F hitung > F tabel, yaitu 64,502 > 3,20 yang menjelaskan pengaruh variabel kualitas pelayanan (X1) dan fasilitas (X2) secara positif dan signifikan terhadap variabel kepuasan pelanggan (Y). Hasil uji t variabel kualitas pelayanan (X1) terhadap kepuasan pelanggan (Y) adalah t hitung > t tabel, yaitu 5,080 > 2,012 dan nilai probability sebesar 0,000 < 0,05. Sedangkan hasil uji t variabel fasilitas (X2) terhadap kepuasan pelanggan (Y) adalah t hitung > t tabel yaitu 6,298 > 2,012 dengan nilai probability sebesar 0,000 < 0,05.

Referensi

Anam, K., & Suwitho. (2021). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (STUDI KASUS PADA RENTAL MOBIL MITRA TRANSPORT). Jurnal JIRM, 10(9). http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jirm/article/view/4307

Harahap, R., & Rosalina Pakpahan, R. (2021). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN FASILITAS TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PT. POS INDONESIA (PERSERO) MEDAN. Jurnal Visi Ekonomi Akuntansi dan Manajemen, 3(1). https://stieibmi.ac.id/ojs/ojsibmi/index.php/JIBMI/article/view/111

Harfika, J., & Abdullah, N. (2017). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN FASILITAS TERHADAP KEPUASAN PASIEN PADA RUMAH SAKIT UMUM KABUPATEN ACEH BARAT DAYA. Jurnal Balance, 14(1). https://doi.org/10.30651/blc.v14i01.1285

Irawan, Dharmesta, & Basu, S. (2008). Manajemen Pemasaran Modern. Liberty.

Iskamto, D. (2015). ANALISA KESENJANGAN KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN KONSUMEN RENTAL KENDARAAN DI ACR RENT CAR PEKANBARU RIAU. Jurnal Sains Manajemen, 1(2). https://www.researchgate.net/profile/Dedi-Iskamto/publication/327686769_ANALISA_KESENJANGAN_KUALITAS_PELAYANAN_DAN_KEPUASAN_KONSUMEN_RENTAL_KENDARAAN_DI_ACR_RENT_CAR_PEKANBARU_RIAU/links/5b9f02f645851574f7d17fc6/ANALISA-KESENJANGAN-KUALITAS-PELAYANAN-DAN-KEPUASAN-KONSUMEN-RENTAL-KENDARAAN-DI-ACR-RENT-CAR-PEKANBARU-RIAU.pdf

Moha, S., & Loindong, S. (2016). ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DAN FASILITAS TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA HOTEL YUTA DI KOTA MANADO. Jurnal EMBA, 4(1), 575–584.

Pantilu, D., M. Koleangan, R., & Roring, F. (2018). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA DAN FASILITAS TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA WARUNK BENDITO KAWASAN MEGAMAS MANADO. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 6(4). https://doi.org/10.35794/emba.v6i4.21898

Peni Ariani, N. W., Adisti Abiyoga, N. L., & Suputra, G. A. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Handling Complaint, dan Citra Perusahaan Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi di PT. Sun Star Motors Mitsubishi Denpasar). Widya Amrita, Jurnal Manajemen, Kewirausahaan dan Pariwisata, 1(4), 1170–1178.

Srijani, N., & Sukma Hidayat, A. (2017). PENGARUH FASILITAS TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DI ASTON MADIUN HOTEL & CONFERENCE CENTER. Jurnal Penelitian Ilmu Ekonomi WIGA, 7, 31–38.

Tjiptono. (2013). Pemasaran Strategik (2 ed.). Andi.

Tjiptono. (2014). Pemasaran Jasa Prinsip, Penerapan dan Penelitian. andi.

Tjiptono, T. (2001). Strategi Pemasaran (1 ed.). Andi Ofset.

Virgiawansyah, E., Budi Utomo, B., & Rosyid, R. (2016). PENGARUH KINERJA KARYAWAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 5(6).

Wahyu Kusuma, R., & Suwitho, S. (2015). PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, FASILITAS DAN EMOSIONAL TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN. Jurnal JIRM, 4(12). http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jirm/article/view/3143

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-11-14

Cara Mengutip

Laksono , T. A. H. ., Sutikno, B. ., & Erwantiningsih, E. (2023). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN FASILITAS KENDARAAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN. Seminar Nasional Dan Call For Paper 2023 Dengan Tema &quot;Penguatan Kapasitas Sumber Daya Manusia Menuju Indonesia Emas 2045&Quot; PSGESI LPPM UWP, 10(1), 461–466. https://doi.org/10.38156/gesi.v10i1.331